Kamis, 14 Oktober 2010

Saya punya alamat email Yahoo! baru

Halo, saya ingin memberi tahu bahwa saya punya alamat email Yahoo! baru; aijunaedi@rocketmail.com. Mohon update buku alamat Anda dan mulai sekarang kirim email untuk saya ke alamat email ini. Terima kasih!
Ai Junaedi

Selasa, 20 Juli 2010

Postingan palsu ( 2 )

Ini dia postingan palsu dari e-mailku yang dibajak orang Nigeria :

I NEED YOUR URGENT ASSISTANCE
Jumat, 2 Juli, 2010 05:34
Dari:
"Ai Junaedi" Melihat detail kontak
Kepada:
Penerima tidak ditampilkan

Hi,I'm sorry I didn't inform you about my traveling to Nigeria, I'm in a dire Situation here. I'm so confused right now something very terrible is happening to me now, I had a trip here in Nigeria for a Seminar on Language translation and linguistic. Unfortunately for me all my money got stolen on my way to the hotel where I lodged along with my bag where my passport was. Thanks to God, they dropped my passport before carting away with other thing. I don't know what to do or where to go and my Phone is also stolen, I`m at my wit`s end. I'm in a great sorrow writing you this email. I`m not worried about the money stolen but could not just stop thinking that crime of such magnitude still happens. Funny enough, I'm even owing the hotel here. The total sum of money that I would need would be $2900 to sort-out my lodging bills so I can make my arrangement about returning home, I'm full of panic now, I've sent an email to the embassy here but they are not responding to the matter effectively, I need a favor from you urgently. I'll return the money back to you as soon as I get home, I'm so confused right now. I wasn't injured because I complied immediately.Please keep my email to you a secret as I would not want any alarm raised. I am fine and will better to you when I`m back. Anticipating your timely response.

Kamis, 08 Juli 2010

Postingan palsu

Aku punya akun e-mail aijunaedi@hotmail.com yang dijebol orang Nigeria.
Ceritanya suatu saat aku terima e-mail dari windows team yang minta kata sandi e-mailku untuk verifikasi, kalau tidak digubris katanya akunku akan ditutup.
Aku pikir e-mail windows team ini asli, jadi aku kasih sandi e-mailku.
Begitu aku kasih, langsung sandi tsb dia rubah dan kirim e-mail keteman2ku dgn judul I NEED YOUR URGENT ASSISTANCE yang isinya minta kiriman dana.
Karena didaftar alamatku itu bisa posting blog lewat e-mail, maka muncul pula di blog-ku e-mail palsu permintaan dana tsb.
Malu aku.
Mohon maaf sama teman2ku yang membaca postingan palsu tsb.

Selasa, 23 Juni 2009

Tasikmalaya 1950


Satu lagi foto yang dibuat pamanku Memed Sakri ( blogger ) tahun 1950 di Tasikmalaya.

Tampak aku bersama kakek dan nenek dari pihak ibu didepan rumah Jl Sukalaya II No 7 Tasikmalaya. Kakekku bernama Achmad Sakri dan nenekku bernama Neno Siti Zaenab binti K. H. Fahroerodji. Ada dua putranya yang jadi blogger yaitu Memed Sakri ( 82 thn ) dan Gandjar Sakri ( 76 thn ).

Nama blognya MemSakri dan Simpay, dapat dilihat dan diklik disebelah kanan dari blogku. Silahkan dikunjungi juga.

Senin, 22 Juni 2009

Tasikmalaya 1948


Foto disamping ini hasil jepretan mang Memed Sakri tahun 1948.

Yang terpajang difoto adalah kakekku dari pihak ayah R. Adiwikarta dan nenekku Ny R. Tedja Ningrum Adiwikarta didepan rumahnya di Jl Sukalaya II No 3 Tasikmalaya.

Kedua anak kecil yang berdiri adalah aku dan kakakku almarhum Ade Suyatna.

Minggu, 21 Juni 2009

Ny Adiwikarta dan Achmad Sakri ternyata sepupu

Dari urutan pancakaki antara R Ikik Achmad Sakri dan Ny Tedja Ningrum ( Ny Adiwikarta ), ternyata masih ada hubungan baraya ( satu kakek - nenek ).
Hal ini bisa dilihat pancakaki dibawah ini yang saya dapat dari blogger Memed Sakri putra almarhum R Achmad Sakri :




Minggu, 25 Januari 2009

Forum Silaturahmi di Facebook

Setelah mempelajari lebih dalam mengenai Facebook, ternyata di Facebookpun ada aplikasi untuk membuat grup seperti di Yahoo!Groups. Maka mulailah aku bikin group MM-16 dan group Forum Komunikasi keluarga Adiwikarta dan Achmad Sakri.
Sebelumnya Forum komunikasi itu berupa arisan keluarga Adiwikarta Bandung yang baru2 ini sudah bubar dan arisan keluarga Adiwikarta Jakarta yang masih tetap berjalan sampai sekarang. Juga ada arisan keluarga Achmad Sakri Jakarta yang sudah sejak lama bubar.
Sesuai dengan perkembangan jaman dan supaya tetap ada tali silaturahmi antar baraya supaya tidak pareum obor maka kucuba bikin Group baru di Facebook.
Semoga untuk yang ini tetap berjalan lama karena tidak membutuhkan ketemu fisik cukup lewat dunia maya.